Ekonomi Indonesia Melambat, Konsumsi Rumah Tangga Lesu

Jakarta, Topreneur – Pertumbuhan ekonomi Indonesia menunjukkan tanda-tanda melambat pada kuartal II-2024. Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat pertumbuhan ekonomi mencapai 5,05%, lebih rendah dibandingkan kuartal I-2024 yang tumbuh 5,11%. Angka ini juga lebih rendah dibandingkan periode yang sama tahun lalu, yaitu 5,17%. "Pertumbuhan ekonomi Indonesia kuartal II-2024 terhadap kuartal II-2023 tumbuh sebesar 5,05% secara year … Baca Selengkapnya

Bonus Veddriq dan Rizki Tembus Rp6 Miliar Usai Raih Emas Olimpiade Paris 2024

Topreneur – Kabar gembira bagi Veddriq Leonardo dan Rizki Juniansyah, dua atlet kebanggaan Indonesia yang berhasil meraih medali emas di Olimpiade Paris 2024. Keduanya dipastikan akan menerima bonus dengan nilai fantastis, yaitu lebih dari Rp6 miliar. Staf Ahli Bidang Inovasi Kepemudaan dan Keolahragaan Kementerian Pemuda dan Olahraga, Yohan, mengungkapkan bahwa bonus yang disiapkan untuk peraih … Baca Selengkapnya

Waskita Beton Kebut Proyek IKN Sebelum Jeda Jelang Upacara 17 Agustus

Topreneur – Menjelang perayaan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia, Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) melalui Satgas Infrastruktur IKN mengumumkan penghentian sementara seluruh kegiatan pembangunan proyek-proyek di Kawasan Inti Pusat Pemerintahan (KIPP) Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara. Sebelum jeda ini, PT Waskita Beton Precast Tbk (WSBP) telah berhasil menyelesaikan suplai berbagai proyek di sana. WSBP … Baca Selengkapnya

Sri Mulyani Diduga "Sembunyikan" Isi 26.415 Kontainer yang Diloloskan dari Pelabuhan

Jakarta, Topreneur – Kementerian Perindustrian (Kemenperin) mengungkapkan kekecewaan mereka atas kurangnya transparansi Menteri Keuangan Sri Mulyani terkait isi 26.415 kontainer yang tertahan dan kemudian diloloskan dari pelabuhan pada Mei 2024. Kemenperin secara tegas meminta informasi detail mengenai isi kontainer tersebut untuk meminimalisir dampak negatifnya pada industri. Namun, hingga saat ini, Kemenperin belum bisa merumuskan kebijakan … Baca Selengkapnya

Vietjet Tambah Armada, Siap Layani Permintaan Tinggi dan Rute Baru

Jakarta, Topreneur – Vietjet, maskapai asal Vietnam, berencana menambah 10 pesawat baru hingga akhir tahun 2024. Langkah ini diambil untuk memenuhi peningkatan permintaan perjalanan dan keterbatasan armada di pasar penerbangan global. "Ekspansi ini akan memperkuat armada modern kami dan membantu kami mencapai tujuan pertumbuhan perusahaan," ujar perwakilan Vietjet dalam keterangan resminya, Sabtu (10/8/2024). "Kami juga … Baca Selengkapnya

Sidang Kabinet Perdana di IKN: 4 Fakta Menarik yang Perlu Diketahui

Topreneur – Ibu Kota Nusantara (IKN) bersiap menjadi tuan rumah untuk Sidang Kabinet Perdana pada 12 Agustus 2024 mendatang. Rencananya, para menteri kabinet akan menginap di IKN sebelum mengikuti sidang yang akan digelar di Kalimantan Timur. Topreneur merangkum beberapa fakta menarik terkait persiapan sidang kabinet di IKN: 1. Seluruh Menteri Hadir Presiden Joko Widodo (Jokowi) … Baca Selengkapnya

Pekerja di Banyuwangi Dapat BLT Rp1,8 Juta Setahun, Cukup Bawa KTP!

Topreneur – Kabar gembira bagi para pekerja di Kabupaten Banyuwangi! Pemerintah setempat baru saja mengumumkan program Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Bagi Hasil Cukai Hasil Tembakau (DBHCHT) sebesar Rp1,8 juta per tahun. Bantuan ini ditujukan untuk membantu para buruh pabrik rokok dan buruh tani tembakau yang tergolong sebagai penerima manfaat. Kepala Dinas Sosial Pemberdayaan Perempuan … Baca Selengkapnya

Toko Kelontong vs Toko Sembako: Apa Bedanya?

Topreneur – Di Indonesia, toko kelontong dan toko sembako adalah dua jenis toko ritel yang sering kita temui. Meskipun keduanya menjual kebutuhan sehari-hari, terdapat perbedaan signifikan dalam jenis barang yang dijual dan layanan yang ditawarkan. Memahami perbedaan ini penting bagi konsumen dan pemilik bisnis ritel. Toko Kelontong: Segala Kebutuhan Sehari-hari Toko kelontong, biasanya merupakan bisnis … Baca Selengkapnya

OJK Dorong Bank Permudah Akses Kredit bagi Penyandang Disabilitas

Topreneur – Medan – Data Badan Pusat Statistik (BPS) menyebutkan bahwa terdapat 28 juta penyandang disabilitas di Indonesia, atau sekitar 10% dari total penduduk. Sayangnya, hanya 22% dari mereka yang memiliki rekening di lembaga keuangan. Artinya, masih ada 78% penyandang disabilitas yang belum bisa mengakses layanan keuangan. Menanggapi hal ini, Otoritas Jasa Keuangan (OJK) melalui … Baca Selengkapnya

MNC Vision Berambisi Raih 3 Juta Pelanggan di Akhir 2024

Jakarta, Topreneur – Executive Chairman MNC Group, Hary Tanoesoedibjo (HT), memasang target ambisius untuk K-Vision. Ia ingin jumlah pelanggan berbayar K-Vision melampaui 3 juta di akhir tahun 2024. Untuk mencapai target tersebut, MNC Vision terus menggenjot strategi penguatan bisnisnya. Target ini disampaikan Hary Tanoesoedibjo saat merayakan tiga dekade MNC Vision Network Group. Dalam kesempatan tersebut, … Baca Selengkapnya

Exit mobile version