Cesc Fabregas Mau Rekrut Bek Muda Barcelona, Ini Alasannya!
Topreneur Como, klub yang diasuh Cesc Fabregas, sedang gencar memburu pemain baru untuk memperkuat skuad mereka menjelang penutupan bursa transfer musim panas. Setelah sukses mengamankan sejumlah nama seperti Nico Paz, Sergi Roberto, Pepe Reina, dan Alberto Moreno, kini mereka dikabarkan mengincar Mika Marmol, bek muda milik Las Palmas. Marmol, yang pernah membela Barcelona, memiliki rilis … Baca Selengkapnya